Mesoclemys atau lebih dikenal dengan Toad-headed Turtle, seperti namanya tentunya kita sudah mengira bahwa kepala kura kura ini mirip sekali dengan Katak (Kodok), messoclemys diklasifikasikan kedalam keluarga Chelidae tepatnya Sub Family Chelinae, seperti kura kura berleher samping lainnya mesoclemmys melipat kepalanya apabila mendapatkan gangguan, saat ini ada 10 spesies yang dimasukan kedalam Genus ini diantaranya:
1. Mesoclemmys dahli (Zangerl and Medem, 1958) - Dahl's toad-headed turtle
2. Mesoclemmys gibba (Schweigger, 1812) - Gibba turtle
3. Mesoclemmys heliostemma (McCord, Joseph-Ouni, and Lamar 2001)
4. Mesoclemmys hogei (Mertens, 1967) - Hoge's side-necked turtle
5. Mesoclemmys nasuta (Schweigger, 1812)
6. Mesoclemmys perplexa (Bour & Zaher, 2005)
7. Mesoclemmys raniceps (Gray, 1856) - Amazon toad-headed turtle
8. Mesoclemmys tuberculata (Luederwaldt, 1926) - Tuberculate toad-headed turtle
9. Mesoclemmys vanderhaegei (Bour, 1973) - Vanderhaege's toad-headed turtle
No comments:
Post a Comment
Silahkan berkomentar yang baik !